Perfect
World adalah Game Online yang berdasarkan pada cerita fantasi-oriental. Dalam
Perfect World, manusia bisa terbang dan berenang untuk bertualang, dan juga
dapat mengendarai binatang bersama pasanganmu. Selain itu, kita juga dapat
memiliki kota sendiri yang tentunya dapat diatur bersama teman-teman lainnya.
ATURAN MAIN Perfect World
No
|
Pelanggaran
|
Pertama
|
Kedua
|
Ketiga
|
1
|
Berpura-pura
menjadi staff Lyto dalam bentuk dan tujuan apapun secara sengaja maupun tidak
sengaja
|
Blok
Pemanen
|
|
|
2
|
Berbuat/bersikap/berkata
tidak senonoh, tidak pantas, porno, kasar, asusila, dan/atau mengandung SARA
|
Blok 5
Hari
|
Blok
Pemanen
|
|
3
|
Memodifikasi
/ menyebarkan cara memodifikasi client Perfect World baik disengaja maupun
tidak disengaja, mengirimkan data tidak normal keserver Perfect World, dan
mengunakan program lain yang dapat menyebabkan gangguan keutuhan data atau
integritas Perfect World
|
Blok
Pemanen
|
|
|
4
|
Melakukan
propaganda, kampanye, dan bentuk pengiklanan lainnya atas hal-hal yang tidak
berhubungan dengan LYTO Games
|
Blok
Pemanen
|
|
|
5
|
Menggunakan
/ mengambil / memiliki barang virtual milik Karakter lain tanpa ijin
|
Blok
Pemanen
|
|
|
6
|
Menggunakan
ID/nama karakter/gelar/grup/guild yang jorok, tidak senonoh, tidak pantas,
kasar, dan/atau mengandung SARA
|
Blok 5
Hari
|
Blok
Pemanen
|
|
7
|
Memperjualbelikan/menukar/membarter
ID, karakter, barang dalam Perfect World dengan mata uang asli maupun
barang/hal lain di luar Perfect World (termasuk antarserver)
|
Blok 5
Hari
|
Blok
Pemanen
|
|
8
|
Menerima
barang virtual dari karakter lain, dimana karakter lain itu memiliki barang
virtual tersebut dengan melakukan salah satu pelanggaran di Aturan Main
|
Blok
Sementara
|
|
|
9
|
Menyalahgunakan
/ memanfaatkan Error ( bug ) pada Perfect World
|
Blok
Sementara
|
Blok
Pemanen
|
|
Apakah sobat tertarik dengan game INI???
Langsung saja sob!! Download Gamenya disini.
0 komentar:
Posting Komentar